Senin, 11 November 2013

PENGERTIAN MASYARAKAT MAJEMUK

 MASYARAKAT MAJEMUK

§  Majemuk berarti banyak atau lebih dari satu,
dalam bahasa inggris berarti plural

PENGERTIAN SISTEM SOSIAL BUDAYA INDONESIA


SISTEM SOSIAL BUDAYA

§  Sistem sosial dan sistem budaya tidak bisa
dipisahkan jika membicarakan sistem suatu
masyarakat.

Minggu, 10 November 2013

Kegiatan "AKSI PEDULI DESA"

Foto Aksi Peduli Desa

Aksi Peduli Desa merupakan program tahunan Himpunan Mahasiswa Jurusan Sosiatri STPMD "APMD" Yogyakarta, melalui aksi peduli desa ini mahasiswa sosiatri langsung berinteraksi dengan masyarakat desa dan menjadikan masyarakat desa sebagai media belajar sebagai bentuk evaluasi dan implementasi semua mata kuliah yang telah di dapatkan selama di Kampus.


Pengertian Partisipasi Masyarakat


          Menurut Ach. Wazir Ws., et al. (1999: 29) partisipasi bisa diartikan sebagai keterlibatan seseorang secara sadar ke dalam interaksi sosial dalam situasi tertentu. Dengan pengertian itu, seseorang bisa berpartisipasi bila ia menemukan dirinya dengan atau dalam kelompok, melalui berbagai proses berbagi dengan orang lain dalam hal nilai, tradisi, perasaan, kesetiaan, kepatuhan dan tanggungjawab bersama.

TUGAS AKHIR METODE PENELITIAN SOSIAL (PENELUSURAN TENTANG METODE DAN TEKNIK PENELITIAN YANG DIPERGUNAKAN DALAM LAPORAN HASIL PENELITIAN)

NAMA            : AGUS FRIADY SAPUTRA ZALUKHU
NIM                 : 12510015
PRODI          : ILMU SOSIATRI




METODE PENELITIAN KUALITATIF
Pengertian kualitatif adalah data yang bukan merupakan bilangan, tetapi berupa ciri-ciri, sifat-sifat, keadaan, atau gambaran dari kualitas objek yang diteliti. Golongan data ini disebut atribut. Sebagai contoh, data mengenai kualitas suatu produk, yaitu baik, sedang, dan kurang.

PENGERTIAN SISTEM SOSIAL



SISTEM
§  Himpunan bagian-bagian
§  Bagian-bagian itu saling berkaitan
§  Masing-masing bagian bekerja secara mandiri dan bersama-sama satu sama lain  saling mendukung
§  Semuanya ditujukan pada tujuan bersama
§  Terjadi dalam lingkungan yang rumit atau kompleks

Jumat, 08 November 2013

Tugas Perilaku Sosial dan Kontrol Sosial

UJIAN TENGAH SEMESTER, SEMESTER I TAHUN AKADEMIK 2010/2013


MATA KULIAH  : PERILAKU SOSIAL DAN KONTROL SOSIAL

DOSEN PENGAMPUH : DRA. ANASTASIA ADIWIRAHAYU M.Si





1.      Jelaskan menurut saudara mengapa mata kuliah perilaku sosial dan kontrol sosial perlu diberikan bagi mahasiswa  Ilmu Sosiatri dan jelaskan pula manfaat yang saudara peroleh dalam mempelajari mata kuliah ini !
Jawab :Kita sebagai mahasiswa Ilmu Sosiatri perlu mempelajari perilaku sosial dan kontrol sosial karna sebagai  mahasiswa sosiatri kita harus memahami bahwa manusia merupakan bagian dari lingkungan sosial oleh karna itu kita harus mempunyai pengetahuan tentang perilaku dan kontrol sosial agar kita sebagai mahasiswa sosiatri mampu menganalisis berbagai macam perilaku sosial yang terdapat dalam masyarakat dan menemukan solusinya melalui bentuk kontrol sosial, sehingga kita mampu memahami dan menyelesaikan berbagai gejala sosial dalam rangka pembangunan masyarakat.

Selamat Datang di APMD - SSC

Test Percobaan Pertama... 
Logo "IMATRI"